Monday 20 February 2017

KONFIGURASI PPPoE CLIENT PADA DEBIAN ROUTER

KONFIGURASI PPPoE CLIENT PADA DEBIAN ROUTER

Assalamuallaikum wr.wb

Hai bertemu lagi dengan saya disini saya akan membagikan tentang cara setting PPPoE client pada debian router


A.Pengertian
Dalam Jaringan , Point-to-Point Protocol (PPP) Adalah data link Protokol Yang Umum digunakan hearts Membangun Hubungan Langsung ANTARA doa simpul Jaringan . Hal Penyanyi can be MENYEDIAKAN Koneksi otentikasi , Transmisi enkripsi (using ECP , RFC 1968 ), Dan kompresi

 
B.Latar belakang
Untuk kita supaya dapat koneksi internet kita dapat menggunakan cara PPPoE client ini dengan syarat kita dikasih password dan username pada PPPoE server

C.Maksud dan tujuan
Tujuannya agar kita dapat akses internet dari sumber internet yang disediakan admin server


D.Alat dan bahan
  1. server debian router
  2. akses internet
  3. 2 kabel utp
  4. 1 RB Mikrotik (disini saya menggunakan RB 951)

E.Waktu pelaksanaan
Disini saya membutuhkan waktu 4 jam karena masih dalam tahap pembelajaran


F.Tahap pelaksanaan
  1. Kita pastikan kita dapat akses internet, sebelumnya kita konfigurasi mikrotik agar dapat akses internetnya lalu kita sambungkan mikrotik dengan debian routernya
  2. jika sudah mendapat koneksi kita install pppoenya dengan perintah "apt-get install pppoeconf"
  3. Jika sudah terinstal kita konfigurasi pppoenya dengan perintah "pppoeconf"
  4. maka secar otomatis akan mendeteksi port ethernet yang ada di debian routernya, tampilan seperti ganbar dibawah
  5. kita kilk yes untuk melanjutkan konfigurasi
  6. kita klik yes
  7. lalu kita masukkan username yang telah diberikan dari penyedia layanan internet, klik ok
  8. masukkan passwordnya juga, kilk ok
  9. Use Peer DNS" silahkan pilih Yes agar PPPoE Client mendapatkan pengaturan yang sama seperti di PPPoE Server nya
  10. pilih no agar aksesnya tidak di batasi atau limit
  11. maka akan muncul tampilan jika konfigurasi telah selesai, kita klik yes
  12. lalu muncul pemberitahuan untuk memulai koneksi, kita klik yes
  13. konfigurasi telah selesai, kita kilk ok
  14. kita coba dengan cara ping ke google.com atau  ping 8.8.8.8
  15. Berhasil


G.Hasil dan kesimpulan
Hasilnya saya berhasil mengkonfigurasi pppoe client dan dengan berhasilnya pppoe client kita dapat terkoneksi ke internet


H.Referensi


 
Wassalamuallaikum wr.wb

  

1 comments so far

https://ivanzramadhanz.blogspot.co.id/2016/09/limitasi-bandwith-pada-jaringan-dengan.html


EmoticonEmoticon