Thursday 16 February 2017

CARA MENGATASI TIDAK BISA INSTALL MOODLE V2.4

Tags

CARA MENGATASI TIDAK BISA INSTALL MOODLE V2.4


Assalamuallaikum wr.wb
Hai bertemu lagi dengan saya disini saya akan membagikan tentang cara mengatasi tidak bisa install moodle v2.4


A.Pengertian
MOODLE (singkatan dari Modular Object-Oriented Dynamic Learning Environment) adalah paket perangkat lunak yang diproduksi untuk kegiatan belajar berbasis internet dan situs web yang menggunakan prinsip social constructionist pedagogy. MOODLE merupakan salah satu aplikasi dari konsep dan mekanisme belajar mengajar yang memanfaatkan teknologi informasi, yang dikenal dengan konsep pembelajaran elektronik atau e-learning. Moodle dapat digunakan secara bebas sebagai produk sumber terbuka (open source) di bawah lisensi GNU. Moodle dapat diinstal di komputer dan sistem operasi apapun yang bisa menjalankan PHP dan mendukung database SQL.


B.Latar belakang
Dengan mengatasi suatu masalah kita pasti akan mendapatkan ilmu yang baru


C.Maksud dan tujuan
Agar kita dapat menginstall moodlev2.4 di laptop/server kita

D.Alat dan bahan
  1. Koneksi internet
  2. PC/Server yang terinstall LAMP

E.Waktu pelaksanaan
Disini saya membutuhkan waktu kisaran 15 menit - 20 menit



F.Tahapa pelaksanaan
  1. pertama kita login di phpmyadmin
  2. jika sudah kita klik database moodlenya
  3. lalu kita klik operations di bagian atas
  4. pada bagian collation kita ganti menjadi utf8_uncode_ci
  5. lalu kilk go
  6. jika sudah kita refresh kembali pada tahap installasinya, maka tampilannya akan berubah menjadi ok semua
  7. berhasil


G.Hasil dan kesimpulan
Hasilnya saya berhaisl menginstall moodlenya dan dengan ketekunan kita pasti akan mendapatkan hasil yang tidak terduga


H.Referensi


Sekian dari saya bila ada salah saya mohon maaf


Wassalamuallaikum wr.wb

 


EmoticonEmoticon